Kamis, 26 Maret 2015

#Ponsel #Terbaru Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Terbaru di Indonesia – Maret 2015

harga samsung galaxy a5 dan a3 – Samsung telah resmi meluncurkan ponsel terbarunya yang masuk dalam seri A, yaitu Samsung Galaxy A3 dan Samsung Galaxy A5. Kedua ponsel tersebut merupakan ponsel tertipis Samsung hingga saat ini yang didesain dengan unibody full metal serta dilengkapi dengan berbagai fitur jejaring sosial. Kedua ponsel Galaxy terbaru Samsung tersebut ditujukan kepada penggila Selfie karena dilengkapi dengan spesifikasi kamera yang mumpuni. lalu berapa harga serta spesifikasi yang menonjol dari masing-masing ponsel Samsung tersebut, simak ulasannya dibawah ini.
Samsung Galaxy A5
Sebagai seri yang lebih mahal, Samsung Galaxy A5 memiliki spesifikasi layar 5 inci Super AMOLED dengan resolusi 1.280 x 720 piksel, RAM 2GB, dan baterai 2.300 mAh. Smartphone Samsung ini memiliki ketebalan hanya 6.7mm serta dibekali prosesor quad-core 1.2Ghz. Galaxy A5 juga memiliki fitur kamera depan dengan resolusi 5 megapiksel, sedagkan kamera belakangnya memiliki resolusi 13 megapiksel dengan lampu kilat LED.

Samsung Galaxy A5 dan A3

samsung-a5
Spesifikasi Samsung Galaxy A5
GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G NetworkHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G NetworkLTE
SIMNano-SIM
Announced2014, October
StatusComing soon. Exp. release 2014, November
BODYDimensions139.3 x 69.7 x 6.7 mm (5.48 x 2.74 x 0.26 in)
Weight123 g (4.34 oz)
DISPLAYTypeSuper AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Size720 x 1280 pixels, 5.0 inches (~294 ppi pixel density)
MultitouchYes
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotmicroSD, up to 64 GB
Internal16 GB, 2 GB RAM
DATAGPRSYes
EDGEYes
SpeedHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, hotspot
Bluetoothv4.0, A2DP, EDR, LE
NFCYes (LTE model only)
USBmicroUSB v2.0
CAMERAPrimary13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
FeaturesGeo-tagging, touch focus, face detection, panorama
Video1080p@30fps
Secondary5 MP
FEATURESOSAndroid OS, v4.4.4 (KitKat)
ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410
CPUQuad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPUAdreno 306
SensorsAccelerometer, proximity, compass
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
BrowserHTML5
RadioTBC
GPSYes, with A-GPS, GLONASS
JavaYes, via Java MIDP emulator
ColorsPearl White, Midnight Black, Platinum Silver, Soft Pink, Light Blue, Champagne Gold
- ANT+ support
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP4/WMV/H.264 player
– MP3/WAV/WMA/eAAC+/FLAC player
– Photo/video editor
– Document viewer

BATTERYNon-removable Li-Ion 2300 mAh battery
Stand-by
Talk time

Samsung Galaxy A3
Galaxy A3 memiliki ketebalan hanya 6.9mm pada dapur pacunya disemati prosesor quad-core berkecepatan 1.2Ghz, 1GB RAM, memori internal 16GB sedangkan memori eksternal bisa diperluas hingga 64GB berkat adanya slot microSD. Pada sisi layarnya, Hp Samsung Galaxy A3 ini memiliki layar seluas 4.5 inci dengan teknologi layar sentuh qHD Super AMOLED dengan resolusi 960 x 540 piksel. Untuk menunjang daya kerjanya Galaxy A3 di bekali baterai dengan kapasitas 1.900 mAh.
Samsung Galaxy A3 memiliki kamera depan 5MP dan kamera belakang memiliki resolusi 8MP. Baik Samsung Galaxy A5 ataupun Samsung Galaxy A3 sama-sama akan menjalankan OS Android 4.4 KitKat.
samsung-a3
Spesifikasi Samsung Galaxy A3
GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G NetworkHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G NetworkLTE
SIMNano-SIM
Announced2014, October
StatusComing soon. Exp. release 2014, November
BODYDimensions130.1 x 65.5 x 6.9 mm (5.12 x 2.58 x 0.27 in)
Weight110.3 g (3.88 oz)
DISPLAYTypeSuper AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Size540 x 960 pixels, 4.5 inches (~245 ppi pixel density)
MultitouchYes
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotmicroSD, up to 64 GB
Internal16 GB, 1 GB RAM
DATAGPRSYes
EDGEYes
SpeedHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetoothv4.0, A2DP, EDR, LE
NFCYes (LTE model only)
USBmicroUSB v2.0
CAMERAPrimary8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
FeaturesGeo-tagging, touch focus, face detection, panorama
Video
Secondary5 MP
FEATURESOSAndroid OS, v4.4.4 (KitKat)
ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410
CPUQuad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPUAdreno 306
SensorsAccelerometer, proximity, compass
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
BrowserHTML5
RadioTBC
GPSYes, with A-GPS, GLONASS
JavaYes, via Java MIDP emulator
ColorsPearl White, Midnight Black, Platinum Silver, Soft Pink, Light Blue, Champagne Gold
- ANT+ support
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP4/WMV/H.264 player
– MP3/WAV/WMA/eAAC+/FLAC player
– Photo/video editor
– Document viewer

BATTERYNon-removable Li-Ion 1900 mAh battery
Stand-by
Talk time

Harga Samsung Galaxy A3 dan Galaxy A5 terbaru di Indonesia
Mengenai harga dari Galaxy A3 yang ditargetkan untuk kelas menengah, diperkirakan akan dibandrol seharga Rp 3.6 jutaan. Sedangkan untuk Galaxy A5 diperkirakan akan jual sekitar Rp 4,9 juta dengan berbagai pilihan warna seperti warna putih, hitam, gold, silver, blue, dan pink.
Kini Samsung A Series yakni Galaxy A3 dan Galaxy A5 sudah bisa Anda beli di Indonesia
Beli Samsung Galaxy A5 A500F 4G LTE – 16GB – Hitam – Harga Rp. 4.648.000 disini
Beli Samsung Galaxy A3 A300H  – Super AMOLED – KitKat – 16GB – Putih – Harga Rp. 3.324.000 disini

Harga Samsung Galaxy E5 dan Galaxy E7 Terbaru 2015

Harga Samsung Galaxy E5 dan Galaxy E7 – Setelah merilis Galaxy A3 dan Galaxy A7 di India, vendor smartphone asal Korea Selatan, Samsung kembali memperkenalkan smartphone Android terbarunya yang menyasar pasar ponsel kelas menengah. Dua handphone Samsung terbaru ini memiliki nama masing-masing yakni  Galaxy E5 serta Galaxy E7 yang membidik pengagum selfie atau memphoto diri sendiri.
Spesifikasi Galaxy E5 mempunyai layar 5 inci Super Amoled HD, dapur pacunya dibekali dengan processor 1, 2 GHz quad core dipadukan dengan RAM 1, 5 GB, kapasitas baterai 2. 400 mAh, memori internal 16GB dan slot microSD untuk menambah kapasitas penyimpanan.

spesifikasi dan harga Samsung Galaxy E5 dan Galaxy E7

harga galaxy e5 dan galaxy e7
Samsung Galaxy E5 dan Galaxy E7
Disisi kamera, Galaxy E5 memiliki kamera utama beresolusi 8 MP sedangkan 5 MP pada kamera depannya yang ditujukan menfasilitasi aktivitas selfie. Kamera depannya bisa mengambil gambar dengan angle sampai 120 derajat. Pemakai dapat juga menjepret cukup hanya perintah suara.
Sedangkan untuk Galaxy E7 spesifikasinya adalah diukuran layarnyanya semakin besar dengan layar 5, 5 inci HD Super Amoled, processor quad core 1, 2 GHz, RAM 2 GB, serta kapasitas baterai 2. 950 mAh. Galaxy E7 juga mempunyai kamera belakang 8 MP dan kamera depan 5 MP dengan kekuatan sama seperti yang dimiliki Galaxy E5.
Galaxy E5 dan E7 sama-sama berjalan dengan sistem operasi Android 4. 4 KitKat. DI desainnya juga hampir mirip, bentuk keduanya sama serta terlihat cukup elegan. Bodinya yang berbahan metal hampir sama dengan Galaxy A3 dan Galaxy A5.
Harga Samsung Galaxy E5 dan Galaxy E7 Terbaru 2015 di Indonesia


msung Galaxy J1, Hp Samsung 4G 1,5 Jutaan

Harga Samsung Galaxy J1 – Samsung resmi sudah merilis ponsel Android 64-bit kelas bawah dengan nama Samsung Galaxy J1. Perangkat ini termasuk dalam J Series yang mulai dikenalkan di permulaan tahun 2015 kemarin. Telepon pintar low end berukuran 4,3 inch ini mengadopsi komputasi 64bit dengan ditunjang processor sekelas quadcore Marvell PXA1908 dengan clock speed 1,2 GHz.
Sebagai device kalangan pemula tentu spek jeroan yang dibawanya tak begitu mengesankan. Misalnya layar yang hanya membawa resolusi pas-pasan 480 x 800 pixels jenis TFT kapasitif touch screen 16M colours. Kerapatan piksel pun hanya 217 ppi sehingga warna dan detil gambar yang ditampilkan tak begitu halus dan realistis. Kelebihan yang mungkin paling mencolok dari smartphone Samsung murah ini adalah sudah support jaringan 4G LTE sehingga bila benar jadi masuk Indonesia bisa digunakan menjajal layanan 4G LTE yang mulai dijual oleh beberapa operator GSM.
harga-samsung-galaxy-j1-sm-j100h1

spesifikasi dan harga Galaxy J1

Unjuk kerja prosesor didukung oleh kapasitas RAM yang sangat terbatas yaitu cuma 768 MB dengan storage penyimpanan internal berukuran 4 GB. Keleluasaan memanfaatkan media penyimpanan pada perangkat ini bisa maksimal dengan diberikannya slot kartu microSD yang bisa dipasangi hingga kapasitas 128 GB. Disediakan sepasang kamera dengan masing-masing mempunyai sensor 5 MP untuk kamera belakang dan 2 MP untuk kamera depan. Kamera pada J1 ini dimasukkan juga layanan Palm Selfie yang mampu mengenali telapak tangan yang digunakan sebagai perintah untuk mulai memotret selfie.
Mempunyai berat unit hanya 122 g dan ukuran 129 x 68,2 x 8,9 mm, Galaxy J1 sangatlah nyaman untuk dioperasikan. Datang menggunakan operating system Android 4.4 KitKat, perangkat android murah ini bisa dipilih antara warna biru, hitam atau putih. Ponsel kelas bawah Samsung ini sudah terlihat di website Samsung India namun tidak bisa dipastikan apakah ponsel 64bit low end ini pun akan diboyong ke tanah air kita. Merujuk Samsung India, harga Samsung Galaxy J1 di sana dibanderol 9.000 Rupee atau jika dirupiahkan setara dengan Rp.2 jutaan. Kini di Samsung GalaxJ1 sudah dapat dibeli di Indonesia, berapa banderol harganya?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar